Menyiapkan Alat Makan untuk Pesta
Kebayang nggak bahwa menyiapkan hidangan pesta tidak saja seru dalam hal makanannya, tapi juga tak kalah ‘berseni’-nya saat menyiapkan peralatan makannya. Untuk menghidangkan makanan pesta a la Indonesia untuk 100…
Kebayang nggak bahwa menyiapkan hidangan pesta tidak saja seru dalam hal makanannya, tapi juga tak kalah ‘berseni’-nya saat menyiapkan peralatan makannya. Untuk menghidangkan makanan pesta a la Indonesia untuk 100…
Konversi Ukuran Berat Menurut Bahan (Sumber: majalah Santap) Terigu 1 sdm = 10 g, 1 cup = 140 g Gula pasir 1 sdm = 20 g, 1 cup = 225…
by Fatmah Bahalwan Perhatikan dengan saksama dan dalam tempo yang sesingkat-singkatnya yah ! Ini step by step membuat air kapur sirih: Taruh kapur sirih dalam mangkuk atau gelas, tuangi air…
By Wisnu Ali Martono (wisnuam2003 at yahoo dot com dot au) Photo by Wisnu Ali Martono and Phil’s Page Sebagai orang Jawa, rasanya agak aneh pertama kali saya mendengar nama…
By Fatmah Bahalwan (naturalcatering at cbn.net.id) Tips memilih daging kambing: cari yg warnanya masih segar dan kenyal. Saya sendiri kebetulan punya langganan yg memasok daging kambing dan juga kambingnya, krn…
Soda kue itu bikarbonat soda, tanpa tambahan apa-apa. Kalo Baking Powder itu adalah bikarbonat soda yang udah ditambahi bahan lain (cream of tartar, bahan pengering, dll) untuk menetralkan. Yang mana…
Mbak Suharni, salah satu member NCC yang berdomisili di US, selain banyak ilmunya (penjelasannya mengenai banyak hal di dunia kuliner gak ada matinya deh!), juga punya koleksi loyang buanyaaaaak sekali…